OPTIMASI SEDIAAN GUMMY CANDY PARASETAMOL DENGAN VARIASI KONSENTRASI GELATIN DAN GLISERIN MENGGUNAKAN METODE SIMPLEX LATTICE DESIGN
Abstract
Gummy candy parasetamol adalah permen kenyal yang tersusun atas campuran pemanis dan komponen hidrokoloid yang mengandung parasetamol dan didesain untuk hancur dan lumer di lidah. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh variasi konsentrasi gelatin dan gliserin terhadap kualitas fisik sediaan parasetamol gummy candy, serta mengetahui konsentrasi gelatin dan gliserin yang terbaik untuk mendapatkan sediaan parasetamol gummy candy dengan sifat fisi k optimum.
Pembuatan sediaan menggunakan metode cetak tuang dan menggunakan 8 rancangan formula dari Design Expert Simplex Lattice Design dengan perbandingan konsentrasi gelatin dan gliserin. Hasil uji mutu fisik dengan parameter kritis kekenyalan dan kadar air, dianalisis dengan metode Simplex Lattice Design. Metode ini dapat digunakan untuk optimasi formula sediaan pada berbagai variasi jumlah komposisi bahan, sehingga menghasilkan formula optimum dengan karakteristik fisik yang diharapkan.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa gelatin lebih berpengaruh pada kekenyalan dan gliserin lebih berpengaruh pada kadar air gummy candy parasetamol. Proporsi gelatin 998,723 mg dan gliserin 51,277 mg menghasilkan formula optimum dengan kekenyalan dan kadar air gummy candy parasetamol terbaik.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Friedman MM. 2003 Family Nursing Research Theory and Practice. 5th Ed, Stamford: Appieton & lange.
Hidayah, Nurul. 2015. Pengetahuan Ibu Mengenai Penanganan Pertama Kejang Demam pada Anak di Kelurahan Ngaliyan Semarang. Semarang: Jurusan Keparawatan. Fakultas Kedokteran. Universitas Diponegoro
Anik Maryunani2010. Ilmu Kesehatan Anak., Jakarta: CV. Trans Info Media.
Fields E, Chard J, Murphy MS, Richardson M. 2013. Assessment and initial management of feverish illness in children younger than 5 years: summary of updated NICE guidance. BMJ 346: f2866.
Gianita P dan Taufik E. 2016. Pengaruh Pemberian Analgesik Kombinasi Parasetamol dan Tramadol Terhadap kadar Kreatinin Serum Tikus Wistar. Jurnal Kedokteran Diponegoro.5 (4) : 917-925.
Eva M, Rollando R, Sitepu R, Nisah DRK, Irawati LN, Listio SDL. 2010. Formulation of Fast Disintegr35ating Tablet Paracetamol Employing Selected Super-disintegrant. International Journal Of Research In Pharmaceutical Sciences.11 (3): 4323-4333.
William PV, dan Millind T, A. 2012. Comprehensive Review On: Medicated Chewing Gum, IJRPBS, 3(2), pp:894-895.
Chabib L, Aprianto. 2014. Pengembangan Formulasi dan Evaluasi Gummy Candy Paracetamol Untuk Anak-anak. Jurnal Ilmiah Farmasi. 1 (1): 18-22.
Schreiber R, dan Gareis H. Gelatine handbook, 2007, Weinhem: Wiley-VCH GmbH and Co, 347.
Allen LV. 2002. The Art, Science and Technology of Pharmaceutical Compounding, Second Edition. 170-173, 183, 187, American Pharmaceutical Association, Washington D.C.
Shrewsbury RP. 2008. lozenges and Medication Sticks, http://pharmlabs.unc.edu/ lozenge/text. htm, 24 Januari 2021.
Rowe, Raymond S, Sheskey PJ, Owen SC.2006.Handbook of Pharmaceutical Excipients 6 th Edition. London, Pharmaceutical Press.
Rowe, Raymond S, Sheskey PJ, Owen SC. 2009. Handbook of Pharmaceutical Excipients 6 th Edition. London, Pharmaceutical Press.
Price JC.2003.Handbook of Pharmaceutical Excipients, Fifth Edition, Pharmaceutical Press London, United Kingdom and American Pharmaceutical Association, Washington, D. C.
Rahayu F. 2010. Formulasi Sediaan Chewable Lozenges yang Mengandung Ekstrak Jahe Merah (Zingiber officinale Rosc. Var. Rubrum). Skripsi, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Surakarta.
Hasniarti.2012. Studi Pembuatan Permen Buah Dengen (Dillenia serrata Thumb). Skripsi Fakultas Pertanian. Universitas Hasanuddin. Makassar.
Sharon N, Anam S, Yuliet. 2013.Formulasi Krim Antioksidan Ekstrak Etanol Bawang Hutan (Eleutherine palmifolia L. Merr). Online Jurnal of Natural Science. Vol 2 (3):111-122.
Harmita.2004. Petunjuk Pelaksanaan Validasi Metode dan Cara Perhitungannya, Majalah Ilmu Kefarmasian, Dep. Farmasi. FMIPA-UI, Jakarta.
DOI: https://doi.org/10.37013/jf.v11i2.211
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Jurnal Farmasi (Journal of Pharmacy)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
IDENTITAS JURNAL | ||
Nama Jurnal | : | Jurnal Farmasi (Journal of Pharmacy) |
ISSN (cetak) | : | 2302-7436 |
ISSN (online) | : | 2656-8950 |
Penerbit | : | LPPM STIKES Nasional & Pengurus Cabang IAI Sukoharjo |
Alamat | : | Jl. Raya Solo-Baki, Kwarasan, Grogol, Sukoharjo, Jawa Tengah 57552 |
Telepon | : | (0271)572339 |
: | [email protected] | |
Tahun Pertama Terbit | : | 2012 |